2 mins read

Polres Sampang Amankan Terduga Pencuri Berulang di Tanggumong

Sampang – Kepolisian Resor (Polres) Sampang mengamankan seorang pria berinisial SR (38) terkait dugaan pencurian dengan pemberatan yang dilaporkan terjadi di sebuah gudang di Dusun Bandungan, Desa Tanggumong, Kecamatan Sampang. Penangkapan dilakukan setelah polisi menerima laporan dari pemilik gudang dan melakukan penyelidikan awal. Plh Kasi Humas Polres Sampang, AKP Eko Puji Waluyo, menyampaikan bahwa laporan […]